Teropongdaily, Medan-Halo sobat pong-pong, Alpha female adalah istilah yang digunakan untuk mendeskripsikan perempuan dengan kemauan kuat, dominan, tegas, dan berkualitas dalam memimpin.
Alpha female diambil dari kata alpha, yaitu pemimpin yang mampu menggerakan orang lain, dan female yang berarti wanita.
Perempuan dengan sifat alpha ini diakui, karena bisa memberikan dampak besar dalam pengambilan keputusan.
Lantas, apa saja ciri-ciri dari seorang alpha female?
Yuk, sobat pong-pong, kita simak ke 7 point tersebut.
1) Mengerti cara mencintai, apapun yang baik dan buruk harus bisa kita cintai
2) Berani Mengambil Resiko, alpha female tidak memandang resiko tapi hasil nya.
3) Memahami Pentingnya Keseimbangan, alpha female memiliki hidup yang seimbang tidak memandang lemah atau kuat nya kehidupan.
4) Selalu Mau Belajar, tidak kenal rasa lelah belajar dan memperbaiki kesalahan adalah hal rutin yang ia kerjakan
5) Ambisius, dalam hal pencapaian target kehidupan.
6) Tidak Mudah Menyerah, sesulit apapun mencoba terus adalah konsep hidup nya.
7) Tidak Takut Sendiri, baginya hidup diatas diri sendiri adalah pilihan terbaik
Nah, gimana? Ada tidak alpha female dalam diri kamu?
Tr: Nadia Sinaga